Engkau yang hidup dijalanan
Setiap hari meminta minta
Kadang bersama teman
Kadang pula kau sendiri
Sambil memintapun
Dua anak sungaimu mengalir
Mambelah kedua pipimu yang mulai keriput
Hingga larut malam,tak banyak yang mau mengasihanimu
Suatu saat kau kan di pindah kekota lain
Karena di anggap memadati ibu kota
Oh,nenek tua
Betapa malangnya engkau
Yang setiap hari meratapi nasibmu
Home » puisi SD ku » Nenek Tua
Minggu, 20 November 2011
Nenek Tua
lainnya dari puisi SD ku
Ditulis Oleh : Fandy Wahanaputra // Minggu, November 20, 2011
Kategori:
puisi SD ku
Label:
puisi SD ku
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
translate
Categories
- about me (2)
- artikel umum (3)
- Biografi Tokoh (3)
- Bisnis Kita (2)
- Burung Berkicau (8)
- hewan peliharaan (3)
- lapak dagang (1)
- lirik lagu (5)
- puisi SD ku (5)
- seni dan keindahan (2)
- Tutorial Tekhnologi (1)
0 komentar:
Posting Komentar
jangan lupa komen bos....